Jangan percaya chatGPT!

udah hampir setahun saya memanfaatkan generataive AI untuk membantu produktivitas saya sehari – sehari sebagai dosen dan peneliti. Impresi dari saya? LUAR BIASA. Chat GPT banyak membantu saya dalam melakukan literatur review dan membaca textbook. Saya juga bisa mengedit pas foto ala-ala studio saya menjadi lebih proper lewat bantuan AI di Photoshop. Untuk memperindah tulisan […]